SMPIT & SMAIT AFISKU ADAKAN KEGIATAN MUSLIM YOUTH RANGER GATHERING
Kubu Raya – Sebanyak 11 siswa SMAIT Al-Fityan Ku...
Saat ini, pemerintah terus gencar mengajak dunia pendidikan untuk mulai meningkatkan kemampuan literasi para peserta didik. Menurut UNESCO, ada 4 tingkatan standar literasi yang diisyaratkan, yaitu: 1.) Tersedianya akses kepada sumber-sumber bacaan baru yang terbaru (up to date). 2). Kemampuan memahami bacaan secara tersirat dan tersurat. 3). Kemampuan menghasilkan ide-ide, gagasan, kreativitas, dan inovasi baru. 4) Kemampuan menghasilkan produk barang dan jasa yang bermanfaat bagi khalayak.
Dua tim dari SMPIT Al-Fityan mengikuti LCC PAI Tingkat SMP/MTs/Pontren se-Kota Pontianak dan sekitarnya dengan total peserta sebanyak 22 tim. Di babak penyisihan terdapat 40 soal. Tim Ikhwan menjawab benar 38 soal dan Tim Akhwat benar 39 soal. Babak penyisihan mengambil 9 tim terbaik untuk semifinal.
Setelah melewati babak penyisihan statistic competition beberapa minggu yang lalu, 3 tim dari 6 tim yang diutus oleh SMPIT Al-Fityan berhasil masuk ke babak semifinal bersama dengan 20 tim lainnya. Total 23 tim dari 46 tim se-Kota Pontianak dan sekitarnya berhasil menjadi semifinalis pada ajang ini.
Rabu, 17 Agustus 2022, SMPIT Al-Fityan Kubu Raya mengadakan kegiatan dalam Perayaan Hari Kemerdekaan ke- 77 Republik Indonesia. Hal ini bertujuan agar para siswa bisa membangun kembali semangat kemerdekaan dan cinta tanah air. Berbagai kegiatan mata lomba telah disiapkan untuk siswa/i dan dikelola oleh OSIS SMPIT selaku panitia. Lomba-lomba yang diadakan terpisah antara siswa putra dan siswi putri.
Berenang menjadi salah satu olahraga yang disarankan oleh Rasululllah SAW, berdasarkan hadis yang Insya Allah Shahih, dikeluarkan Imam An-Nasa’i dalam Sunan-nya. dari ‘Atha bin Abi Rabbah, ia berkata: aku melihat Jabir bin Abdillah Al Anshari dan Jabir bin Umairah Al Anshari sedang latihan melempar.