YAYASAN AL FITYAN ADAKAN PELATIHAN MEMASAK
Kubu Raya, 26 Juni 2025 — Yayasan Al-Fityan Kubu...
HARI KE-9 PRAKTEK PENGABDIAN MASYARAKAT (PPM) AFISKU
Alhamdulillah, 8 hari sudah terlewati untuk menjalani kegiatan PPM 04. Berbagai macam hal-hal yang di dapatkan oleh siswa-siswi Al-Fityan. Tampak tangis dan haru warga ketika siswa- siswi ingin meninggalkan Desa Semata. Semoga kegiatan yang dilakukan ini bisa bermanfaat dan mendapatkan keberkahan dari Allah Subhanahu Wa Ta'ala. Terima Kasih Desa Semata